EFEK PEMBERIAN JUST TOMAT (LYCOPERSICUM PYRIPORME) TERHADAP SPERMATOGENESIS PADA TIKUS PUTIH (RATTUS NORVERGICUS) JANTAN DEWASA HYPERKHOLESTROLEMIA

Eliza Anas, Asterina Asterina

Abstract

Abstrak
Hiperkolesterolemia merupakan faktor resiko penyebab kematian di usia muda. Salah satu terapi yang sekarang dikembangkan adalah dengan banyak mengkonsurnsi sayur dan buah-buahan. Tomat mengandung zat-zat gizi antara lain likopen. Likopen memegang peranan penting didalam pengaturan kolesterol, yaitu dengan menghambat kerja enzim HMG-CoA reduktase, yang berperan dalam proses sintesis kolesterol sehingga berefek hipokolesterolemia. Sedangkan hormone testoteron dibentuk dari kolesterol. Tujuan penelitian ini ingin melihat efek pemberian jus tomat (Lycopersicum pyriporme) kukus terhadap spermatogenesis tikus (Rattus norvegikus) putih jantan hiperkolesterolemia.
Desain penelitian adalah eksperimental dengan rancangan pretest and postest randomized control design, Sampel berjurnlah 24 ekor tikus hiperkolesterol, dilakukan pada 4 kelompok dimana 3 kelompok perlakuan diberikan jus tomat kukus selama lebih kurang 14 hari, sedangkan pada kelompok kontrol tidak diberikan just tomat kukus, hanya diberikan aquades.
Dari hasil penelitian ditemukan bahwa pada pemberian dosis 2ml/200gr BB dan 2,5ml/200gr BB tidak ada perbedaan yang bermakna terhadap jumlah spermatogonium bila dibandingkan dengan kontrol sedangkan pada dosis 3ml/200gr BB ada perbedaan yang bemakna (P<0,05) terhadap jumlah spermatogonium dibandingkan dengan kontrol. Pada jumlah spermatosit pakiten, spermatid dan spermatozoa pada ke tiga dosis memperlihatkan perbedaan yang sangat bermakna (P.<0,01) bila dibandingkan dengan kontrol.
Dari hasil yang didapatkan dapat disimpulkan, dengan pemberian jus tomat kukus dapat memperbaiki spermatogenesis tikus yang hiperkolesterolemia.
Kata Kunci : Hiperkolesterolemia, Lycopersicum pyriporme, spermatogenesis
Abstract
Hypercholestrolemia are the cause risk factor of the death in young ages. One of therapy current develop are many consuming vegetables and fruits. Tomatoes contain nutrient including lycopene. Lycopenes have important role
ARTIKEL PENELITIAN
28
in regulation of cholesterol, which is inhibit enzyme activity, HMG-CoA reductase, which serve in process of synthesis so that have effect hypocholesterolemia, whereas testosterone is processed from cholesterol. The aim to this study is to show effect of giving the steam of tomato juices (Lyeopersieum pyripome) to spermatogenesis in adult male white mice (Rattus novergicus) with hypercholesterolemia.
The design of study is experimental with pretest design and posted randomized contro design. 24 mice with cholesterolemia is performed to 4 groups, where three treatment groups are given the steam of tomato juices for abot 14 days, whereas the control is not given , but given aquadest only.
Of the result is found that in giving both doses 2 ml/200 g b.w. and 2,5 ml/200 g b.w. is not significant difference to number of spermatogoium rather than control, whereas at dosage 3 ml/g b.w. there are significant difference to number of spermatogonium (13 <0,05), rather than control. In number of spermatocyte pachyten, spermatid and spermatozoa in all three doses show significant difference (P<0,01) rather than control. From the result we can be concluded that giving the steam of tomato juices can improve spermatogenesis in mice with hypercholesterolemia.
Key word : Hypercholesterolemia, Lycopersicum pyriporme, spermatogenesis

Full Text:

PDF


-->